Detail Berita
Penanganan Kunci Jatuh di Gorong-Gorong

Penanganan Kunci Jatuh di Gorong-Gorong

Jumat, 10 Januari 2025, 16:25:08 | Dibaca: 63


Jumat, 10 Januari 2025 

Tim Damkarmat menerima laporan dari warga bahwa kunci sepeda motor jatuh di Gorong-gorong. Lokasinya di Menteng VII, Menteng, Medan Denai. 

Tim berangkat dari UPT 2.0 Amplas. 
Kegiatan berjalan dengan lancar dan kunci berhasil di ambil 

~Cyndy C Saragih : Pusdatin Damkarmat