Penanganan Cincin
Minggu, 16 Februari 2025, 17:13:07 | Dibaca: 54
Minggu, 16 Februari 2025
Damkarmat Medan melakukan kegiatan Penyelamatan terkait cincin yang sulit dilepas dari Jari seorang anak kecil. Anak tersebut datang bersama ibunya. Mereka berasal dari warga Kecamatan Medan Amplas, Kelurahan Amplas, Jl. Pengilar 6 Gg. Agian.
Kegiatan Penyelamatan tersebut dilakukan di UPT 2.0/Amplas, yang berlangsung mulai Pukul 12.57 Wib s.d. 12.58 Wib
Cincin berhasil dilepas dari Jari Anak Tersebut.