Pelepasan Cincin dari Jari Tangan
Kamis, 02 Januari 2025, 21:35:19 | Dibaca: 68
Kamis, 02 Desember 2025
Masyarakat datang ke UPT VI Tembung untuk melakukan pelepasan cincin dari jari tangan pada pukul 20.50 WIB.
Tim rescue segera melakukan kegiatan pelepasan cincin dan akhirnya cincin tersebut bisa di lepaskan dari jari tangan
~Cyndy C Saragih : Pusdatin Damkarmat